10 Game Yang Paling Ditunggu di Tahun 2016

Semakin kesini pertumbuhan teknologi semakin tinggi, apalagi  tentang game. Banyak game baru yang mulai bermunculan dengan fitur , teknologi dan sistem baru, apalagi dari tahun ke tahun  game yang di anggap sukses akan di rilis sekuelnya dan tidak jarang pula game-game baru bermunculan dengan latar belakang berbagai genre.


Berbicara tentang Game paling di tunggu pada tahun 2016, sebenarnya di list ini ada game yang memang sudah di rencakan akan  rilis pada tahun kemarin tetapi karena beberapa kendala program ,baru  akhirnya di rilis pada tahun ini, seperti biasa game aksi dan perang mendominasi di daftar ini, berikut pemaparannya :

Game Yang Paling Ditunggu di Tahun 2016 

1. No Man's Sky


Platform yang di dukung : PC dan PS4
Tanggal Rilis : Juni 2016

Game pertama yang masuk dalam daftar adalah No Man Sky. Game yang di kembangkan secara indie oleh Studio Hello Games ini memiliki genre Simulator, Adventure. dimana player bisa menjelajahi alam semesta, dan juga didalamnya memiliki triliunan planet juga ekosistem dan atmosfer yang sangat bagus.


2. Uncharted: A Thief's End

Platform : PS4
Tanggal Rilis : 29 April

Uncharted 4 : A Thef;s End di gadang-gadang sebagai game yang paling di tunggu di  2016, Game asuhan Naughty Dog dan juga di publikasikan oleh Sony Computer Entertainment ini memiliki genre Shooting, dan Adventure. Di kabarkan juga game ini bisa berjalan di frame rate 60 fps dan di render dengan kualitas 1080px.


3. Mass Effect: Andromeda

Platform : XboxOne, PS4
Tanggal Rilis : Desember

Game yang di kembangkan oleh Bioware dan di Publikasikan oleh Ea Sports ini game bergenre Action role-playing dan Third-person shooter, dimana di setiap pertempurannya player akan menjelajahi sebuah galaksi yang benar benar baru, dimana dalam setiap penjelajahan akan mendapatkan rekan rekan baru dan bahkan bisa mendapatkan kekasih baru, hmm patut di tunggu.


4. The Last Guardian

Platform : PS4
Tanggal Rilis : Belum diketahui

Game ini bercerita tentang seorang anak kecil yang kabur dari kastil raksasa dengan bantuan makhluk yang  tampak seperti elang kucing gigantis yang biasa disebut bernama Trico.  Game besutan Sony Entertainment ini  support di PS 4 dimana memiliki genre Adventure Action.


5. Inside

Platform : Xbox, PS4, PC
Tanggal Rilis : Belum diketahui

Adakah yang pernah bermain Limbo? Ya, Inside ini adalah lanjutan dari seri Limbo dimana keduanya memiliki developer yang sama. Ada yang berbeda dari seri Limbo dan Inside ini, dimana di Limbo kita hanya di suguhkan dengan 2D dan Inside melalui trailernya sudah menggunakan 3D. Namun sampai sekarang masih belum di ketaui info lebih lanjut dan tanggal rilis game ini.


6. Deus Ex: Mankind Divided

Platform : Xbox One, PS4, PC
Tanggal Rilis : 23 Agustus

Game yang bergenre  first-person shooter, stealth and role-playing elements yang juga di kembangkan oleh  Eidos Montreal dan juga publikasikan  oleh  Square Enix. Kontreversi pernah mampir ke game ini dimana terdapat Ilmuminati dan juga kontroversi pre ordernya. walaupun begitu game ini masih di tunggu-tunggu oleh para gamers perilisannya.


7. The Division

Platform : Xbox One, PS4, PC

Tanggal Rilis : 8 Maret

Tom Clancy The Division merupakan game perang yang bergenre Massively multiplayer online game, third-person shooter, action role-playing, Game keluaran Ubisoft ini memiliki grapic yang sangat bagus, dari screenshoot dan video yang berdeedar di Internet game ini memiliki grafik Next-Gen. Selain itu didukung oleh gameplay yang sangat seru, dimana berbeda dengan konsep RPG pada umumnya, dimana bisa menggunakan beberapa objek sebagai playernya.


8. Far Cry Primal

Platform : Xbox One, PS4, PC
Tanggal Rilis : Februari 2003

Sama seperti The Division, Far Cry juga termasuk keluaran dari Ubisoft, Game yang bergenre Action Adventure ini. Dimana akan membawa anda ke jaman pra sejarah, disini kalian sebagai player berperan sabagai orang  yang bernama takkan pada tahun 10.000 sebelum masehi. dan cara mendapatkan senjata untuk perangpun cukup uniik, kalian akan di minta mengambil senjata pada tubuh binatang, berburu makanan dan membuat api untuk bertahan hidup.


9. DOOM


Platform : Xbox One, PS4, PC
Tanggal Rilis : Juni

Doom merupakan game yang bergenre  first-person shooter yang di ciptakan oleh id software yang dimana  serinya berfokus pada eksploitasi dari ruang dalam laut yang tidak disebutkan namanya yang juga beroperasi di bawah UAC (Union Aerospace Corporation), dimana kita sebagai pemain akan berjuang gerombolan setan dan mayat hidup untuk bertahan hidup.


10. Quantum Break

Platform : Xbox One
Tanggal Rilis : 5 April

Game yang bergenre  third-person shooter action game hanya akan di rilis pada Xbox One yang di pbliksikan oleh perushaan Microsoft. Game ini sendiri merupakan film action yang saling baku tembak dengan pistol penuh dengan gaya sinematik. di game ini juga kalian sebagai player tidak langsung menguasai seluruh kekuatannya dan mengalahkan Monarchs Industries.  Sebuah kantor yang telah dibangun oleh Paul Serene.


Itulah Game yang Paling di Tunggu di tahun 2016, beberapa tanggal perilisan mungkin saja bisa berubah karena di tunda atau lain hal, dan juga perlu di ketahui semua tanggal rilis di atas masih merupakan tanggal rilis di UK.
10 Game Yang Paling Ditunggu di Tahun 2016 10 Game Yang Paling Ditunggu di Tahun 2016 Reviewed by Chandra setiawan on 8:44 PM Rating: 5

1 comment:

Silahkan komen, bebas tapi sopan.

Powered by Blogger.